Oleh : Alja Yusnadi

Dari
sisi demokrasi, sudah terjadi perubahan jika dibandingkan dengan era konflik. Dulu,
pemilu dijadikan alat kampanye untuk menolak sistem pemilihan Indonesia, pemilu
tahun 2004 berlangsung di bawah tekanan, masyarakat aceh di intimidasi untuk
tidak ikut pemilu, bahkan ada beberapa calon legislatif yang di paksa untuk
tidak ikut pemilihan.